Jump to content

Tantangan WikiGap

From Meta, a Wikimedia project coordination wiki
This page is a translated version of the page WikiGap Challenge/2019 and the translation is 46% complete.
Outdated translations are marked like this.
WikiGap Challenge
8 Maret 2019 - 8 April 2019
[Social media: #WikiGap_Challenge]

Selamat datang di tantangan penulisan Wikipedia yang bertujuan untuk meningkatkan jumlah artikel tentang perempuan pada Wikipedia.

  • Apa: Ini adalah kompetisi penulisan terbuka yang bertujuan membuat artikel baru dan meningkatkan kualitas artikel Wikipedia yang sudah ada tentang perempuan dan topik terkait dalam sebanyak mungkin bahasa. Daftar artikel yang menjadi fokus tantangan ini telah disediakan oleh penyelenggara WikiGap 2019. Para pemenang akan mendapatkan hadiah yang menarik. Tantangan ini merupaan bagian dari kampanye global WikiGap dan merupakan bagian pertama di tahun 2019.



  • Caranya: Struktur kontes ini sederhana,berdasarkan pada sistem penilaian KISS: Anda akan mendapatkan poin jika memperbaharui artikel,dengan tujuan akhir setiap peserta mengumpulkan sebanyak mungkin poin yang dimungkinkan.


  • Peserta: Setiap orang dapat berpartisipasi dengan cara berkolaborasi dalam menulis dan/atau menerjemahkan artikel tentang perempuan dalam berbagai bahasa. Setiap Wikipediawan/wati yang memiliki akun wiki apa pun dapat ikut serta. Untuk berpartisipasi, Anda hanya perlu mendaftar pada bagian Peserta. Beberapa penyelenggara WikiGap di beberapa negara akan memberikan informasi tentang cara-cara ikut serta tantangan ini.


  • Mengapa: Kontes ini merupakan hasil kerja Kementerian Luar Negeri Swedia dan Wikimedia Sverige, dengan dukungan dari Kedutaan Besar Swedia dan Wikimedia di berbagai negara. Wikipedia mengharapkan artikel dengan berbagai topik dan melalui kontes ini kami berharap dapat mengembangkan lebih banyak artikel tentang perempuan. Meningkatkan kualitas artikel dan peliputan tentang perempuan merupakan hal penting, untuk memastikan bahwa pembaca kami mendapat informasi terbaik tentang orang-orang yang telah mengubah kehidupan kita.


Winners

The WikiGap Challenge has come to an end after an intense month. We are proud to say that it has been a fantastic competition with a huge commitment from all of you. Together you have made significant contribution to more than 1,440 articles! Your hard work has helped reduce the gap and has exceeded our wildest expectations!

We hope that many of you continue your work making the gap smaller day by day.


Now we are happy to announce the ten winners of the main prizes in the Challenge:



Congratulations to all of you!

Contest details
Contest details
Background
Background
Prizes
Prizes
List of articles
List
Participants & Scoring
Participants
Discussion
If you have any questions about this writing challenge, please add them to our talk page.
Log
See the continuously updated log for the event.